Bagaimana cara melakukan pembayaran saat menggunakan jasa pengiriman Shipper?
Jasa Pengiriman
Bagaimana cara melakukan pembayaran saat menggunakan jasa pengiriman Shipper?
Jasa pengiriman Shipper didukung oleh dua metode pembayaran yang bisa Anda pilih, yakni:
- Metode Pembayaran Cash/Tunai: Anda membayarkan ongkos kirim langsung kepada Driver yang menjemput paket.
- Metode pembayaran Pospay: Merchant/pebisnis online menghubungi tim CS Shipper untuk bergabung sebagai Merchant Pospay.
Selanjutnya, pembayaran akan ditagih setiap bulan dengan mengirimkan invoice ke Anda.